Program Studi Pengelolaan Hutan merupakan program studi dari Fakulfas Pertanian Universitas Sebelas Maret. Kamis, 25 November 2021, beberapa mahasiswa dan dosen pengajar melaksanakan kegiatan praktikum Penyadapan Getah Pinus di demplot pinus KHDTK Gunung Bromo UNS. Kegiatan tersebut diikuti
Satwa KHDTK Gunung Bromo UNS : Elang Brontok
Kawasan Hutan Dengan Tujuan Khusus (KHDTK) Gunung Bromo UNS memiliki luasan sebesar 126,291 ha dengan altitude 200-325 mdpl. Habitat KHDTK Gunung Bromo sangat ramah dan sesuai untuk memenuhi kebutuhan hidup berbagai fauna yang ada didalamnya. Sumber daya